Spekulasi memilih merpati tinggian


Bentuk Kepala

Pilih burung yang mempunyai kepala besar dan dengan batok kepala depan lebih tinggi dari batok kepala belakang “nonong”, tapi pilih yang mempunyai derajat kemiringan antara pangkal hidung dg atas batok kepala sebesar 45-60, jangan yang memiliki derajat kemiringan 90, karena biasanya bentuk kepala spt ini dimiliki oleh burung yang hanya bagus turun atas kepala “tengah” (arah jam12.00). berbeda dengan yang mempunyai kemiringan 45-60, tipe kepala spt ini kan OK turun dari arah manapun. selain itu biasanya burung dengan bentuk kepala spt ini lebih cerdas (mengingat untuk merpati tinggian sangat diperlukan feeling yang mempunyai tingkat kecerdasan tinggi)
Bentuk paruh

Related Posts:

Merpati Kupu-kupu


Merpati kupu-kupu adalah dara kucir (kucir=jambul), karena kepala berjambul.  Burung ini lebih bagus kalau dipelihara paling sedikit 5 pasang, jika semakin banyak temannya yang terbang semakin lama dia terbang. Ciri-ciri burung yg bagus adalah: bentuk badan jangan terlalu panjang, mata merah, tapi jangan pecah, karena mata merah tidak mudah silau kalau terbang tinggi, bulu sayap primer yang lebar, kalau dipegang bulu ekor mengembang/mirip kupu-kupu. Burung yang baik kalau terbang pelan,tetapi tidak membaplang, burung ini terbangnya tidak jauh dari rumah, burung yang baik terbang secara vertikal, baik disaat naik atau turun, burung ini

Related Posts:

Menangkap Peluang dengan Merpati Potong


Burung merpati merupakan jenis burung yang populer. Merpati tidak hanya dipelihara sebagai hobi , yaitu sebagai ternak hias dan balap. Burung merpati termasuk salah satu penghasil daging yang cukup baik.karena siklus yang relatif pendek yaitu 35 hari sepasang merpati dapat menghasilkan keturunan. Ini berarti dalam kurun waktu satu tahun sepasang merpati mampu menghasilkan

Related Posts:

Jadi Buron Gara-gara Curi 30 Merpati Hias


Tribun Jogja - Rabu, 18 April 2012 16:50 WIB
r
pencuri-perampok.jpg
IST
Ilustrasi


Laporan Reporter Tribun Jogja, Obed Doni Ardiyanto

TRIBUNJOGJA.COM, KLATEN – Ari Wibowo (30) harus berurusan dengan pihak kepolisian. Pasalnya, dia nekat mencuri 30 ekor merpati hias bersama kelima rekannya. Merpati hias tersebut milik salah satu warga Dukuh Ceper, Desa Ceper, Kecamatan Ceper.
“Pencurian tersebut dilakukan pada 16 Desember 2011 lalu. Sedangkan lima temannya yang lain masih menjadi buron,” ucap Kanit Reskrim Polsek Ceper, Ipda Giyanto, di kantornya, Klaten, Rabu (18/4/2012).

Related Posts:

Cara Mudah Beternak Merpati

Burung merpati termasuk jenis burung yang mudah dirawat. dan untuk mencari merpati pun bukan hal yang sulit, karna merpati banyak dijual di pasar burung diindonesia. ada beberapa tips simple saat memilih burung merpati, tentunya untuk yang mau dirawat atau diternakan kembali.
pertama, tentu saja burung yang kamu beli itu harus sehat.ciri burung merpati yang sehat adalah memiliki bulu yang bagus. bagian ujung sayapnya tidak melor alias turun. bila di tangkap dengan tangan tenaga reaksi/perlawanan besar.
kedua, usahakan jangan membeli burung merpati yang sudah tua, ini tidak bagus bagi yang sekedar membeli untuk disembelih maupun untuk diternak.

Related Posts: